Kegiatan

POLSEK SANGALLA BERGOTONG ROYONG MEMBERSIHKAN RUMAH TERKENA BENCANA ALAM

Spread the love

AGUPENA Tanah-toraja KAPOLSEK SANGALLA BERSAMA PERSONIL POLSEK SANGALLA BERGOTONG ROYONG MEMBERSIHKAN RUMAH TERKENA BENCANA ALAM, POHON TUMBANG DI WILAYAH HUKUM POLSEK SANGALLA

Pada hari Senin tanggal 06 Februari 2023, sekitar pukul 09.10 Wita, Kapolsek Sangalla IPTU MUH AKSAN SUWARDI bersama Kanit Samapta Aiptu Ronald Tiranda, Kaspk Aiptu Hendrik Lamba dan Bhabinkamtibmas Aipda Zaiful Rahman bergotong royong bersama Warga memberihkan rumah warga yang terkena Bencana Alam,Pohon Tumbang yang menimpah 1 (Satu) Unit Rumah Permanen yang bertempat Di Balombong, Lembang Raru sibunuan Kec. Sangalla Selatan, Kab. Tana Toraja.

Identitas Pemilik Rumah :
Nama: Ludia Samau
Umur: 36 thn
Agama: Krisren
Alamat: TKP

Kapolsek Sangalla menghimbau warga untuk saling membantu warga yang terkena bencana Alam,sehingga Kapolsek Sangalla bersama warga bergotong royong membersihkan pohon tumbang.

Giat berakhir pada pukul 12:00 Wita, situasi dalam keadaan aman dan kondusif.

Kontributor:bahtiar


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *